Kominfo Kampar Dampingi Kemkominfo Survey Lapangan Terkait Penuntasan Wilayah yang Tidak Tercover Jaringan Internet 4G

Kominfo Kampar Dampingi Kemkominfo Survey Lapangan Terkait Penuntasan Wilayah yang Tidak Tercover Jaringan Internet 4G

Bangkinang Kota- Setelah Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian Kabupaten Kampar melakukan rapat terkait permasalahan penuntasan wilayah blankspot desa non 3T (Terdepan, Terluar dan tertinggal) bersama Tim Dirjen PPI, Kementerian Komunikasi dan Informatika RI, dilanjutkan dengan melakukan survey ke daerah-daerah yang tidak tercover oleh tekhnologi 4G.

Besok Gubernur Riau launching GNPIP, Pj Bupati Kampar Tinjau Lokasi Kebun Cabai Pulau Birandang.

Besok Gubernur Riau launching GNPIP, Pj Bupati Kampar Tinjau Lokasi Kebun Cabai Pulau Birandang.

Pulau Birandang, Kampa ; Insyaallah jika tidak ada aral melintang besok Senin (12/09) Gubernur Riau Drs. Syamsuar, M.Si akan melakukan Peresmian Program Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan (GNPIP) Provinsi Riau Sekaligus Pemberdayaan Usaha Milik Desa (BUMDes) Untuk Budidaya Cabai. Program ini dalam mewujudkan kecukupan ketahanan pangan bagi warga desa…

Jum’at Berkah DWP UP Diskominfosandi Kampar, Serahkan Perlengkapan Ibadah shalat di Mushollah Al-Hidayah Dusun III Desa Ridan Permai.

Jum’at Berkah DWP UP Diskominfosandi Kampar, Serahkan Perlengkapan Ibadah shalat di Mushollah Al-Hidayah Dusun III Desa Ridan Permai.

Bangkinang Kota – Dalam rangka kegiatan rutin Jum’at Berkah, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Unit Pelaksana Diskominfo Dan Persandian Kabupaten Kampar kali ini memberikan Bantuan Berupa Perlengkapan Ibadah Shalat di Mushollah Al-Hidayah Dusun III Desa Ridan Permai, Jum’at (09/09/2022). Ketua DWP UP Diskominfo…

Haornas XXXIX, Sekda Kampar Bacakan Pidato Menpora RI.

Haornas XXXIX, Sekda Kampar Bacakan Pidato Menpora RI.

Bangkinang Kota – Upacara Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-XXXIX tahun 2022 tingkat Kabupaten Kampar  yang dilaksanakan di Lapangan Pelajar Bangkinang Kota, jum’at pagi (9/9/2022). Mengusung tema “Bersama Cetak Juara”. Tema Haornas 2022 tersebut memiliki arti kelanjutan semangat dalam mendorong cita-cita besar…

Lintas Sumbar-Riau Kembali Longsor.

Lintas Sumbar-Riau Kembali Longsor.

Kuok, Jalan Lintas Sumatera Barat – Riau kembali terjadi longsor. Longsor terjadi di kawasan PLTA Koto Panjang Km 82 Desa Merangin Kecamatan Kuok. Hal tersebut disampaikan Kalaksa Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kampar Drs Agustar M.Si melalui Kabid Kedaruratan dan Logistik/Kapusdalops Adi Chandra Lukita, SE., MM melalui Whatsapp. Selasa,…

Terkait Percepatan Ganti Rugi Lahan Pembangunan Jembatan Sangolan Simpang Man Kuok, Sekda kembali Adakan Dialog Bersama Masyarakat

Terkait Percepatan Ganti Rugi Lahan Pembangunan Jembatan Sangolan Simpang Man Kuok, Sekda kembali Adakan Dialog Bersama Masyarakat

Kuok : Pj. Bupati Kampar yang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs. Yusri, M,Si menindaklanjuti percepatan proses penggantian ganti rugi lahan akibat pembangunan jembatan  Sangolan Simpang MAN Kuok, Sekda Kampar mengadakan dialog bersama masyarakat yang akan menerima ganti rugi lahan, ini merupakan pertemuan yang kedua dilakukan oleh Sekda Kampar dengan…