Lintas Sumbar-Riau Kembali Longsor.

Lintas Sumbar-Riau Kembali Longsor.

Kuok, Jalan Lintas Sumatera Barat – Riau kembali terjadi longsor. Longsor terjadi di kawasan PLTA Koto Panjang Km 82 Desa Merangin Kecamatan Kuok. Hal tersebut disampaikan Kalaksa Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kampar Drs Agustar M.Si melalui Kabid Kedaruratan dan Logistik/Kapusdalops Adi Chandra Lukita, SE., MM melalui Whatsapp. Selasa,…

Terkait Percepatan Ganti Rugi Lahan Pembangunan Jembatan Sangolan Simpang Man Kuok, Sekda kembali Adakan Dialog Bersama Masyarakat

Terkait Percepatan Ganti Rugi Lahan Pembangunan Jembatan Sangolan Simpang Man Kuok, Sekda kembali Adakan Dialog Bersama Masyarakat

Kuok : Pj. Bupati Kampar yang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs. Yusri, M,Si menindaklanjuti percepatan proses penggantian ganti rugi lahan akibat pembangunan jembatan  Sangolan Simpang MAN Kuok, Sekda Kampar mengadakan dialog bersama masyarakat yang akan menerima ganti rugi lahan, ini merupakan pertemuan yang kedua dilakukan oleh Sekda Kampar dengan…

Penyakit Mulut dan Kuku Serang Ternak, Hari ini, Sekda Kampar Perintahkan Seluruh Dokter Hewan Turun ke Koto Kampar Hulu dan XIII Koto Kampar

Penyakit Mulut dan Kuku Serang Ternak, Hari ini, Sekda Kampar Perintahkan Seluruh Dokter Hewan Turun ke Koto Kampar Hulu dan XIII Koto Kampar

Bangkinang Kota – Terkait banyaknya hewan peliharaan masyarakat yang mati mendadak, di beberapa wilayah Kabupaten Kampar dalam beberapa waktu belakangan ini. Untuk itu, Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs Yusri,M.Si memerintahkan seluruh Dokter Hewan dan perangkatnya untuk segera turun langsung hari ini…

Diikuti 43 Dai Cilik dari 21 Kecamatan , Ketua BKMT Kampar ; Lomba Pidato Dai Cilik Cetak Dai Masa Depan.

Diikuti 43 Dai Cilik dari 21 Kecamatan , Ketua BKMT Kampar ; Lomba Pidato Dai Cilik Cetak Dai Masa Depan.

Bangkinang Kota :  Badan Kontak Majlis Ta’lim (BKMT) Kabuiaten Kampar menggelar lomba Pidato Cilik Kabupaten Kampar tahun 2022. Pildacil ini diikuti sebanyak 43 Orang dari 21 Kecamatan se Kabuoayen Kampar yang terdiri dari peserta 21 putera 21 dan  22 puteri, untuk Pildacil ini dimenangkan oleh Kecamtan Tambang peserta Putera dan…

Dr. Kamsol ; IWAPI Memiliki Peran Besar dalam Pemulihan Ekonomi.

Dr. Kamsol ; IWAPI Memiliki Peran Besar dalam Pemulihan Ekonomi.

Bangkinang Kota – Sesuai dengan Surat Keputusan Ketua DPD Ikatan Wanita Pengusaha Indonesi Provinsi Riau nomor : 032/SK/DPD/IWAPI/2022 dengan menetapkan Hj. Maryenik Yanda, SH sebagai Ketua Umum. Untuk itu secara resmi Pj Bupati Kampar Dr H Kamsol,MM mengukuhkan Dewan Pengurus Cabang…