Antisipasi Banjir di Kota Bangkinang, Pemkab Kampar Normalisasikan Sungai Tarap

Antisipasi Banjir di Kota Bangkinang, Pemkab Kampar Normalisasikan Sungai Tarap

Bangkinang Kota – Pemerintah Kabupaten Kampar melalui Dinas PUPR Kampar telah menurunkan alat berat untuk melakukan pembersihan sekaligus menormalisasikan sungai tarap yang berada di Desa Kumantan Kecamatan Bangkinang kota. Demikian dikatakan Pj Bupati Kampar yang diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Kampar Drs. H. Yusri,M.Si di dampingi oleh Kepala Dinas Kominfo dan…

11 Perangkat Desa Sungai Paku Dilantik, Camat dan Kepala Desa Tegas Minta Layani Masyarakat Sepenuh Hati.

11 Perangkat Desa Sungai Paku Dilantik, Camat dan Kepala Desa Tegas Minta Layani Masyarakat Sepenuh Hati.

KAMPAR KIRI – Pengukuhan dan pelantikan perangkat Pemerintahan Desa Sungai Paku Kecamatan Kampar Kiri yang dipimpin langsung oleh Kepala Desa Sungai Paku, Rocky Rossi SPdI di Halaman Kantor Desa Sungai Paku, Senin (26/09/2022). Turut hadir dalam pengukuhan dan pelantikan ini, Camat Kampar Kiri H Marjanis SE beserta rombongan,…

M. Haris CH Resmi Jabat Ketua DPC APDESI Kabupaten Kampar 2022 – 2027.

M. Haris CH Resmi Jabat Ketua DPC APDESI Kabupaten Kampar 2022 – 2027.

Siak Hulu – Setelah dilaksanakan Musyawarah Daerah Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) beberapa waktu yang lalu. Maka, sesuai dengan Surat Keputusan Pengurus DPD Provinsi Riau nomor 005/SM/DPD-APDESI/Raiu/IX/2022. Akhirnya menetapkan M Haris CH sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Asosiasi Pemerintahan Desa Indonesia (APDESI) Kabupaten Kampar periode 2022-2027.

Pj Bupati Kampar ikuti zoom meeting kemendagri perihal Pelaksana Tugas/Penjabat/Penjabat Sementara Kepala Daerah dalam Aspek Kepegawaian Perangkat Daerah.

Pj Bupati Kampar ikuti zoom meeting kemendagri perihal Pelaksana Tugas/Penjabat/Penjabat Sementara Kepala Daerah dalam Aspek Kepegawaian Perangkat Daerah.

Bangkinang kota – sesuai dengan Surat Edaran Mendagri Nomor 821/5492/SJ tanggal 14 September 2022 Hal Persetuiuan Menteri Dalam Negeri Kepada Pelaksana Tugas/Penjabat/Penjabat Sementara Kepala Daerah dalam Aspek Kepegawaian Perangkat Daerah, Pj  Bupati Kampar Dr. Kamsol mengikuti secara vidcon yang di laksanakan di Rumah dinas Balai Bupati pagi, Jum’at 23/9/2022

Majukan Industri Kecil Menengah Kampar, Dekranasda Berbagi Ilmu dengan Dekranasda Batam.

Majukan Industri Kecil Menengah Kampar, Dekranasda Berbagi Ilmu dengan Dekranasda Batam.

Batam- Dalam rangka peningkatan kuantitas dan kualitas produk Industri Kecil Menengah perlu kita lakukan pembinaan dan perhatian khusus, ini sejalan dengan program pemerintah Kabupaten Kampar dimana sedang giat dalam membangkitkan Industri Rumah tangga, industri Kecil Menengah maupun usaha keluarga, oleh sebab itu penting bagi setiap pelaku industri kecil untuk meningkatkan…

Promosi Songket Kampar di Tingkat Nasional Pemkab Kampar Taja “Songket Internasional Festival” Bersama Emtek Digital Support Live Streming Vidio.

Promosi Songket Kampar di Tingkat Nasional Pemkab Kampar Taja “Songket Internasional Festival” Bersama Emtek Digital Support Live Streming Vidio.

Jakarta – Bekerjasama dengan PT. Elang Mahkota Teknologi (Emtek), direncanakan pada tahun 2023 Pemerintah Kabupaten Kampar akan menggelar Songket Internasional Festival, gelaran kegiatan ini akan di support oleh Livestreaming Video dibawah payung Emtek. yang tak kalah penting adalah songket akan diperkenalkan di pasar digital serta pembukaan /Open Ceremony yang akan…